Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2021

MENGENAL PLTS ON GRID, OFF GRID DAN HYBRID SYSTEM

Gambar
  doc. jawawienergi PLTS Lampung Saat ini PLTS mulai banyak dilirik oleh masyarakat. Namun, masih b anyak yang kebingungan dalam menentukan sistem mana yang tepat.   Berikut adalah penjelasan setiap sistem-sistemnya : A.  PLTS ON GRID PLTS On Grid merupakan sistem listrik tenaga surya yang terkoneksi langsung dengan Jaringan PLN. Secara sederhana sistem kerja  PLTS ON Grid Adalah Sebagai berikut: ·  Panel Surya Mendapat Pencahayaan Sehingga Menghasilkan Energi Listrik. ·  Energi Listrik DC Dari panel Surya Diubah menjadi Listrik Gelombang SInus seperti Listrik PLN Melalui Inverter. ·  Hasil Listrik Gelombang Sinus yang di hasilkan Oleh Inverter langsung ikut masuk ke jaringan PLN Sehingga bisa mengurangi tagihan atau bahkan bisa eksport hasil listrik ke PLN. ·  PLN juga menyediakan KWH Exim Agar kelebihan produksi listrik dari panel Surya bisa di eksport dan dibeli oleh PLN. ·  Jika Listrik PLN Mati maka PLTS juga ikut mati karena tidak menggunakan baterai.   Sistem on-grid ini termasu

POTENSI PLTS ATAP SEBAGAI MEDIA PENGHEMATAN KEBUTUHAN ENERGI LISTRIK

Gambar
  Kebutuhan energi listrik semakin meningkat seiring pertumbuhan penduduk dan perkembangan teknologi. Peningkatan dipicu juga oleh laju pertumbuhan kebutuhan energi 6,86 % setiap tahunnya. Kebutuhan energi sebagian besar berasal dari energi tak terbarukan yang memiliki keterbatasan dan tidak ramah lingkungan. Oleh karena itu diperlukan alternatif energi terbarukan dan ramah lingkungan. Salah satu alternatif tersebut adalah pemanfaatan energi matahari sebagai pembangkit listrik yang dikonversikan dengan panel surya. Penggunaan solar panel sebagai Energi Baru Terbarukan (EBT) menjadi salah satu sumber daya energi yang diharapkan mampu menopang kebutuhan energi listrik di Indonesia. Pengembangan solar panel yang dapat dimanfaatkan masyarakat saat ini ialah PLTS Atap (Rooftop), dimana solar panel diletakkan di atas atap rumah, perkantoran, atau sekolah dengan tujuan memanfaatkan ruang kosong atap bangunan untuk dipasang solar panel. Salah  satu tujuan p enggunaan PLTS Atap  untuk  penghema